Berikut ini Contoh Format Surat Keterangan Kehilangan Ijazah dari sekolah
KOP SILAHKAN DI ISI
========================================================
SURAT KETERANGAN
Nomor : XXX.2/K2-001/XI/2018
Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Sekolah K2 Kadongdong Kecamatan Banjarwangi Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat menerangkan bahwa :
Terdapat perubahan nama sekolah dengan data sebagai berikut :
Ijazah/STTB Nomor Seri : No. 02 Dd 0000000
Atas Nama : ADE
Tempat dan Tanggal Lahir : Garut, 11 Agustus 1991
Nama Orang Tua : AGUS
NIS/ NISN : 205
Tahun Pelajaran : 2004/2005
Adalah benar-benar Alumni K2 Banjarwangi Kab. Garut Tamatan 2004/2005, Namun sejak tahun 2012 menjadi K2 Kadongdong Banjarwangi Kab. Garut sesuai SK ............ / 111.1/SK.1111 –Pen Nomor : 321 .2/205-Dispk Tanggal 12-7-2012 dan yang bersangkutan telah kehilangan Nilai EBTANAS asli disertai dengan adanya surat keterangan kehilangan dari Kepolisian Nomor : STPL / C- 1000 / XI / 2017 / Sek, tanggal 20-07-2018, tetapi pihak sekolah tidak bisa melampirkan Fotocopy arsip Nilai EBTANAS/IJAZAH tersebut dikarnakan dimusnahkan / hilang.
Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya, agar yang berkepentingan maklum dan untuk dijdikan bahn selanjutnya.
Garut, .........................2018
Kepala Sekolah
.................................................
Sekian dan terimakasih semoga bermanfaat postingan ini tentang Contoh Format Surat Keterangan Kehilangan Ijazah dari sekolah.
Post a Comment for "1 Contoh Format Surat Keterangan Kehilangan Ijazah dari sekolah"